Apa Perbedaan Anime Dengan Kartun ?



Anime

Hasil gambar untuk perbedaan anime dengan kartun

Anime merupakan istilah untuk menyebut film animasi khas Jepang. Anime merupakan singkatan dari animation yang memiliki arti gambar bergerak yang terbentuk dari sekumpulan objek.Biasanya,anime merupakan perwujudan animasi dari cerita manga maupun diadaptasi dari sebuah LN (Light Novel). Namun, ada pula anime yang dibuat tanpa harus dibuat manganya terlebih dahulu. Dengan kata lain anime adalah sebutan karya animasi atau film kartun yang dibuat di Jepang.

Kartun

  Hasil gambar untuk spongebob

Kartun merupakan karya animasi yang dibuat di luar Jepang. Istilah cartoon atau kartun populer di wilayah Amerika Serikat. Sebenarnya hampir tidak ada perbedaan antara istilah kartun dan anime. Hanya saja kartun lebih banyak menggunakan hewan sebagai objeknya, sementara anime lebih banyak menceritakan tentang kehidupan manusia dan kebudayaan Jepang.Kesimpulannya,Anime adalah istilah kartun dalam bahasa Jepang. SedangKan kartun merupakan istilah animasi atau anime yang populer di luar Jepang.
LihatTutupKomentar